Olah Raga Bersama Kodim 0824/Jember dan RS Tingkat III Baladhika Husada Jember, Tingkatkan Kebersamaan Antar Satuan

    Olah Raga Bersama Kodim 0824/Jember dan RS Tingkat III Baladhika Husada Jember, Tingkatkan Kebersamaan Antar Satuan

    JEMBER – Olah raga bersama dilakukan dengan olahraga tennis lapangan oleh Personel Kodim 0824/Jember dengan Rumah Sakit (RS) Tingkat III Baladhika Husada Jember dilapangan tennis samping Kodim 0824/Jember, pada Selasa 09/01/2024.

    Hadir diantaranya Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso bersama para perwira Kodim dan anggota, serta Kepala RS TK III Baladhika Husada Jember Letkol Ckm Arif Puguh Santoso beserta Perwira dan anggotanya.

    Dalam wawancaranya Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso menyampaikan, bahwa kegiatan ini dalam rangka meningkatkan tali silaturahmi kita, meningkatkan kebersamaan antar satuan dan yang jelas dengan olah raga ini kita sehat.

    Hari ini saya bersama anggota Kodim 0824/Jember melaksanakan olah raga bersama tennis lapangan dengan RS Tingkat III Baladhika Husada, dan terima kasih Karumkit juga ikut turun bersama anggotanya. Jelas Dandim 0824/Jember.

    Demikian halnya Kepala RS Baladhika Husada Jember Letkol Ckm Arif Puguh Santoso yang membenarkan bahwa dengan olah raga ini disamping untuk kesehatan, tentunya akan meningkatkan rasa kebersamaan kita.

    Ditengah kesibukan saya dalam melayani kesehatan anggota TNI amaupun masyarakat di RS Baladhika Husada, maupun kepadatan kegiatan Dandim 0824/Jember, dalam melaksanakan kegiatan kewilayahan, kita harus meluangkan waktu kita untuk berolah raga secara teratur.

    Kalau kita terlalu terlena dengan kesibukan kita masing-masing dan tidak menyempatkan berolah raga maka daya tahan tubuh kita akan menurun dan sering sakit-sakitan, dan ini juga dianjurkan oleh pimpinan kita, dalam menjaga kesehatan diri kita masing-masing. Jelas Kepala RS Baladhika Husada Jember tersebut. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Berikan...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0824/20 Gumukmas Lakukan Seleksi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Babinsa Koramil 0824/24 Ambulu Bonceng Janda Renta Yang Kesulitan Bawa Pulang Bantuan, Ikhlas Berbuat Untuk Rakyat
    Ramuan Mujarab Dibagikan Gratis, Buatan Sertu Hartono Anggota Koramil 0824/18 Kencong
    Danramil 0824/03 Kalisat Ikut Sosialisasikan Kesehatan Reproduksi Cegah Nikah Usia Dini di SMPN 1
    Babinsa Koramil 0824/08 Mayang Pendampingan PSN, Lindungi Masyarakat Dari DBD
    Babinsa Pos Koramil 0824/31 Semboro Pembina Upacara Bendera dan Wasbang di  MTs Hasanudin, Ajak Pelajar Disiplin dan Tanamkan Bela Negara
    Ramuan Mujarab Dibagikan Gratis, Buatan Sertu Hartono Anggota Koramil 0824/18 Kencong
    Polsek Sumberbaru Lakukan Monitoring dan Pengamanan Ketat Terkait Kunjungan Salah Satu Paslon di Kecamatan Sumberbaru
    Koramil 0824/06 Ledokombo Undang K3S, Sinergikan Pembinaan Pelajar Sebagai Generasi Bangsa
    Babinsa Pos Koramil 0824/31 Semboro Pembina Upacara Bendera dan Wasbang di  MTs Hasanudin, Ajak Pelajar Disiplin dan Tanamkan Bela Negara
    Dandim 0824/Jember Hadiri Rakor TPID, Dukung Pengendalian Inflasi Dengan Program Terpadu
    Polres Jember Siapkan 7 Pos Operasi Ketupat Semeru 2024 Siap Layani Pemudik
    Memelihara Kerukunan Umat Beragama : Kapolres Jember Hadiri Silahturahmi Kebangsaan Menkopolhukam Di Ponpes Al-Falah
    Dandim 0824/Jember Hadiri Dzikir dan Doa Bersama Isro' Mi'roj dan Menyambut Bulan Ramadan Pemerintah Kabupaten Jember
    Dandim 0824/Jember Perkuat Siaga Oncall Antisipasi Perkembangan Situasi Pemungutan Suara dan Situasional Wilayah
    Tinggal Sendiri, Nenek Tuminah Mendapat Kunjungan Bhabinkamtibmas Klompangan Bripka Dedy Feriawan

    Ikuti Kami